3 Manfaat dan Fungsi Lengkap Oli Mesin Pada Mobil

3 Manfaat dan Fungsi Lengkap Oli Mesin Pada Mobil

Dalam menjaga kesehatan mesin memang sangat bergantung pada cara perawatan dari sang pemilik kendaraan. Tentu tidak ada salahnya untuk mengetahui manfaat dan fungsi oli mesin di mobil.

Mobil sendiri merupakan salah satu kendaraan yang sangat difavoritkan, apalagi dengan kemampuannya menampung banyak orang sekaligus mengungguli dari segi kenyamanan dibandingkan motor.

Mengenal Fungsi Oli Mesin

Pelumas Komponen Mesin

Fungsi oli yang sangat umum dan paling banyak juga diketahui adalah sebagai pelumas. Hal ini sering kali diperlihatkan di iklan penjualan oli mesin, sehingga fungsi ini sangat akrab di benak masyarakat. 

Memang betul, oli mesin berguna sebagai pelumas. Lebih jelasnya, oli ini membantu melumasi komponen dan setiap partikelnya dalam mesin. Kinerja tiap komponen dalam mesin perlu dibuat lebih enteng agar langkah kerja yang dihasilkan lebih maksimal. 

Menjaga Komponen Mesin dari Korosi

Salah satu fungsi oli mesin adalah sebagai pelumas. Namun siapa sangka fungsi ini juga memberikan dampak lain yang bermanfaat untuk kondisi mesin. Salah satunya adalah menghindarkan komponen mesin dari korosi.

Setiap bagian pada mesin yang menyatu dalam membentuk mesin tidak terjamin untuk terhindar dari paparan polusi. Hal ini karena partikel debu, kotoran, maupun air sifatnya mudah memasuki celah kecil yang terdapat dalam mesin. Inilah yang menyebabkan mesin rentan terkena karat.

Karat yang timbul bisa disebabkan karena percampuran polusi dan air yang menempel pada mesin.

Dalam hal ini, oli berfungsi untuk memberikan lapisan yang menyeluruh pada tiap komponennya. Lapisan yang terbentuk dari oli akan melindungi setiap komponen dari partikel polusi yang membahayakan.

Oli akan menangkap semua partikel debu yang mungkin masuk dalam mesin untuk dihilangkan dari tiap komponennya. Itulah mengapa semakin lama oli dipakai, warnanya akan berubah menjadi semakin gelap. Warna tersebut menandakan bahwa oli telah berhasil mengangkat kotoran dalam mesin.

Mengurangi Gesekan Pada Mesin

Fungsi oli mesin selain menjadi pelumas, nyatanya juga mampu membuat komponen mesin terlapisi dengan baik. Hal ini akan menjadikan besar gaya gesek yang timbul di setiap komponen mesin menjadi berkurang. 

Gaya gesek yang sedikit akan meminimalisir gesekan antar permukaan komponen dalam mesin. Gaya gesek yang timbul juga tidak akan menimbulkan kerusakan pada bagian mesin.

BACA JUGA: Pilihan Oli Mobil yang Bagus Sesuai dengan Spesifikasinya

Permukaan yang licin menjadikan gesekan yang terjadi menjadi sangat minim. Hal ini akan menghindarkan mesin dari kondisi cepat aus. Dampaknya pun bisa menyebabkan mesin lebih lama digunakan karena komponennya lebih awet.

Selain itu, semakin enteng gerak yang timbul maka semakin cepat pula langkah kerja yang dilakukan oleh mesin. Ini merupakan suatu bentuk perbandingan lurus antara kondisi mesin dengan hasil kerjanya.

TOP 1 Zenzation bisa jadi pilihan terbaik untuk mobil kesayanganmu. Terlindungi secara menyeluruh dan mampu menjaga kualitas mobil tetap baik dengan beragam medan jalanan.

Kesehatan mobil yang aman tentu akan menjadi kebanggaan sang pengendara, apalagi dengan penggunaan yang cukup sering.

Kualitas sintetik dari oli mobil TOP 1 akan menjaga suhu mesin tetap stabil dan jauh dari korosi. Perlindungan oli terbaik sudah terjadi sejak pertama kali mesin dinyalakan.

Jadi, mulai percayakan oli mobil kamu dengan produk-produk terbaik dari TOP 1 yang ada di bengkel-bengkel kesayangan kamu!

Kualitas sintetik dari oli mobil TOP 1 akan menjaga suhu mesin tetap stabil dan jauh dari korosi. Perlindungan oli terbaik sudah terjadi sejak pertama kali mesin dinyalakan.

Jadi, mulai percayakan oli mobil kamu dengan produk-produk terbaik dari TOP 1 yang ada di bengkel-bengkel kesayangan kamu!

Atau mau ganti sendiri? Bisa banget kok! Beli langsung ke toko resmi TOP 1 di Tokopedia karena ada DISKON EKSKLUSIF 25%, apalagi kalau bukan Tokopedia Garage! 

Segala komponen otomotif terbaik hingga perawatan lengkap dari TOP 1 Indonesia bisa kamu temukan di sini. Yuk langsung beli dan rawat kendaraanmu, dengan pilihan produk TOP 1.

Ganti Oli? Ya TOP 1 Aja!

© PT Topindo Atlas Asia 2024